Persija vs PSS Sleman di SUGBK, Thomas Doll Berapi-api

BolaMilenia.com – Pertandingan Persija vs PSS Sleman di SUGBK membuat Pelatih Thomas Doll semangat. Juru formasi asal Jerman itu berapi-api tidak sabar menanti. Thomas Doll tidak sabar melakoni laga pekan ke-34 Liga 1 2022-23 kontra PSS Sleman, Sabtu (15/4). Sebab, pertandingan terakhir Macan Kemayoran itu akan dilangsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.…

Read More